Acer Aspire R 14 Berkemampuan Putar 360 Derajat


Kali ini produsen laptop paling terkenal Acer akan mengumumkan kehadiran PC Mobile atau Laptop berbasis Windows 10 generasi baru, Laptop yang sudah dijuluki Acer Aspire R 14 merupakan laptop yang memiliki kemampuan putar hingga 360 derajat. Sehingga dengan kemampuan tersebut maka Acer akan dapat dengan mudah dilipat atau mentransformasikan bentuk laptop menjadi tablet.

Seperti yang dilansir Slashgear, pada Senin 12 Oktober 2015 bahwa Acer Aspire R 14 ini kabarnya menurut informasi bahwa disebut-sebut sebagai pesaing kuat dari produk Lenovo Yoga. Laptop Acer Aspire R 14 ini juga akan didukung dengan teknologi pemroses sinyal digital Purified Voice yang sudah diklaim akan dapat menjanjikan input voice yang jernih serta mendukung fitur Cortana dan juga akan didukung dengan processor Intel Core generasi ke-6 dengan memiliki RAM sebesar 8 GB.

Laptop yang disebut sebagai generasi baru asal Taiwan ini, diklaim akan memberikan performas yang maksimal dengan desain permium, dengan keampuan yang lebih fleksibel pada laptop maka akan dapat memungkinkan pengguna untuk mengubahnya menjadi tablet.


Sumber : okezone.com

0 Response to "Acer Aspire R 14 Berkemampuan Putar 360 Derajat"