Cara Menonaktifkan Update Otomatis Windows 7

Update otomatis pada windows 7 memang sering terjadi terutama ketika komputer kita terhubung ke internet, sehingga secara otomatis windows akan melakukan update. sebenarnya mudah saja untuk mengatasi hal yang satu ini, kita hanya perlu mengubah settingan pada windows updatenya. sehingga kita biasa menonaktifkan update otomatis pada windows 7.
Sekarang mari kita jalankan langkah-langkah cara mengatasinya dan berikut adalah cara menonaktifkan update otomatis windows 7.

1. Petama anda Klik kanan pada Computer lalu pilih Properties.
2. Selanjutnya pilih Windows Update
3. Setelah masuk ke Windows Update, selanjutnya pilih Change Setting.
4. Kemudian pada bagian Imfortant Update, pilih Never check for updates (not recommended).
5. Klik Ok.



0 Response to "Cara Menonaktifkan Update Otomatis Windows 7"